Pengunjung

Trackball BlackBerry Macet? Inilah Solusinya


Tekno – Bagi pengguna Blackberry yang masih menggunakan trackball pasti pernah mengalami masalah yaitu trackball di BlackBerry macet. Banyak sebab kenapa trackball BB tersebut macet, salah satunya adalah karena kotor atau terkena keringat sehingga menumpuk menjadi daki.


Trackball BlackBerry Macet Inilah Solusinya


Akhirnya kinerja bola yang berfungsi menggeser krusor tersebut menjadi tersendat-sendat. Lalu bagaimana cara mengatasi trackball BB macet ini? Seorang teman pernah menyarankan menggunakan minyak kayu putih dan cuttonbud untuk menghilangkan kotoran pada trackball namun hasilnya kurang maksimal, dan berikut ini adalah video bagaimana membersihkan trackball dengan cepat tanpa harus membongkarnya.




Video source: http://youtu.be/f6oz_FHz0O8


Sebagai keterangan sebelum ada melakukan proses seperti di video usahakan mengunci dahulu tombol BB anda, kemudian gunakan kertas baru yang bersih. Untuk tips maksimal usahakan menggosokl ke segala arah. Memang trik seperti di video sangat membantu, namun kadang tidak 100 % berhasil, kalau hal itu terjadi berarti memang perangkat anda harus di bongkar.






Artikel Terkait - Tekno



  • Inilah Tips Cara Mengatasi Sinyal SOS Pada BlackBerryInilah Tips Cara Mengatasi Sinyal SOS Pada BlackBerry

  • Tips Membeli BlackBerryTips Membeli BlackBerry

  • Aplikasi Kobo Memanjakan Pecinta Buku Melalui Blackberry 10Aplikasi Kobo Memanjakan Pecinta Buku Melalui Blackberry 10

  • Backup dan Restore Kontak BBM Kamu Dengan Tips IniBackup dan Restore Kontak BBM Kamu Dengan Tips Ini





0 komentar:

Posting Komentar