Pengunjung

Bocoran Antar Muka TIZEN 3.0 Pada Perangkat Galaxy S4


Tekno – Pihak Samsung semakin memperlihatkan keseriusanya dalam menggarap OS Tizen mereka, setelah beberapa saat yang lalu muncul bocoran video smartphone dengan OS Tizen, baru-baru ini kembali muncul bocoran perangkat dengan OS Tizen di media.


OS Tizen rencananya akan diluncurkan pada awal tahun 2014 ini. Bocoran terbaru ini memperlihatkan bagaimana tampilan user interface (UI) yang akan dipakai dalam smartphone dengan OS TIZEN 3.0. Lewat gambar yang ada dalam bocoran tersebut kita bisa mendapatkan kejelasan tentang UI yang akan dibawakan dalam OS terbaru ini, meskipun desain tersebut belum final.


Dalam UI Tizen 3.0 ini, terlihat lebih sederhana dan datar jika dibandingkan dengan UI yang ada dalam ponsel yang berbasis Windows Phone. Notifikasi pada TIZEN 3.0 juga tertampil dengan lengkap pada halaman lockscreen. TIZEN 3.0 di atas ditanamkan ke dalam smartphone Samsung Galaxy S4 dengan layar Super AMOLED beresolusi Full HD 1080p.


Berikut ini beberapa foto bocoran antar muka smartphone yang menggunakan OS Tizen 3.0 seperti dilansir dari SamMobile, Senin (9/9/2013),


Antar Muka TIZEN 3.0


Antar Muka TIZEN 3.0 2


Antar Muka TIZEN 3.0 3


Antar Muka TIZEN 3.0 4


Antar Muka TIZEN 3.0 5






Berita Terkait - Tekno



  • OS Tizen Pesaing Baru Android dan Windows PhoneOS Tizen Pesaing Baru Android dan Windows Phone

  • Smartphone Tizen dari Samsung Segera RilisSmartphone Tizen dari Samsung Segera Rilis

  • Melalui Video, Smartphone Tizen Mulai Menampakan DiriMelalui Video, Smartphone Tizen Mulai Menampakan Diri

  • Peluncuran Samsung Tizen Ditunda Peluncuran Samsung Tizen Ditunda





0 komentar:

Posting Komentar