Pengunjung

Harga Evercoss AT8 Dibanderol 2,3 Juta Rupiah



Tekno – EVERCOSS yang dulu bernama CROSS meluncurkan tablet terbaru bernama AT8 di Ex Plaza Indonesia, Jakarta Pusa kemarin. Berbeda dengan pendahulunya seperti tablet AT1G, AT8 kini mengusung layar 7,9 inci mengoperasikan sistem Android 4,2 Jelly Bean.

Evercoss AT8 Tablet Android Quad Core Harga Murah Spesifikasi Wah

Evercoss AT8 hadir dengan dua warna, hitam dan putih dengan spesifikasi mewah. Evercoss AT8 hadir dengan dukungan layar berteknologi In Plane Switching (IPS) XGA 1024 X 768 pixel capacitive multi touch 5 point sehingga gambar di layar tetap nyaman dilihat dari sudut manapun. Tablet ini dipersenjatai prosesor MediaTek MT8389 dengan quad-core 1.2 GHz.


EVERCOSS AT8 memiliki koneksi 3G support HSDPA dan HSUPA dan bisa berjalan pada jaringan GSM 850/900/1800, Android 4.2 Jelly Bean, 8 MP back camera, 3 MP front camera dengan internal ram 16 GB. Namun tablet ini tidak tersedia penyimpanan eksternal. Namun AT8 memiliki kelebihan mampu melakukan panggilan telepon.


Harga AT8 akan dibanderol dengan harga Rp 2,3 juta pada Desember mendatang. Anda berminat ?










Berita Terkait - Tekno



  • Evercoss AT8 Tablet Android Quad Core Harga Murah Spesifikasi WahEvercoss AT8 Tablet Android Quad Core Harga Murah Spesifikasi Wah

  • LG G2 Resmi Dirilis di Indonesia, Harga Rp. 6.799.000LG G2 Resmi Dirilis di Indonesia, Harga Rp. 6.799.000

  • Ematic EM63, Tablet Android 7 Inci MurahEmatic EM63, Tablet Android 7 Inci Murah

  • IMO Tab Nero Tablet Android Murah Harga 1,3 Jutaan IMO Tab Nero Tablet Android Murah Harga 1,3 Jutaan





0 komentar:

Posting Komentar